Senin, 27 Mei 2013

Rambut Rontok

Rambut rontok ?? Ngga jamannya lagi deh,


Rambut rontok seringkali sangat menyebalkan baik pada pria maupun wanita,karena rambut adalah mahkota kepala dan rambut rontok tentu sangat mengganggu penampilan anda.
Faktor penyebab apa saja sih yang menyebabkan rambut rontok?




  • Pengobatan medis , 
ternyata mengkonsumsi obat obat tertentu bisa menyebabkan rambut rontok,ada beberapa obat untuk encok,darah tinggi,masalah jantung dan sendi bisa menyebabkan rambut rontok

  • Kurangnya perawatan,
 hal ini sangat jelas karena kita perlu merawat rambut kita,salah perawatan bisa menyebabkan rambut rontok

  • Infeksi kulit kepala
Infeksi yang disebabkan karena jamur,kutu dan berbagai faktor lain bisa menyebabkan kerontokan rambut,biasanya setelah diobati masalah rambut rontok akan teratasi kalau anda mengkonsumsi nutrisi yang benar untuk perawatan rambut rontok

  • Masalah emosional atau kejiwaan 
ada juga beberapa orang yang terkena rambut rontok karena masalah emosional mungkin karena stress,depresi,kesedihan yang mendalam,atau bahkan kebiasaan menarik rambut ketika tertekan. Hal ini juga bisa diatasi dengan menjaga pikiran positif dan mengkonsumsi makanan sehat yang berfungsi sebagai depresan


  • Kurangnya nutrisi
  • Masalah hormon 
Masalah hormon justru menjadi penyebab utama untuk masalah rambut rontok karena pada umumnya setiap hari rambut manusia pasti mengalami kerontokan tapi karena rambut baru yang tumbuh lebih banyak daripada rambut yang rontok menyebabkan hal ini tidak menjadi masalah,yang menyebabkan rambut rontok sampai mengalami kebotakan adalah rambut baru yang tumbuh jumlahnya jauh lebih sedikit.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar